Desain Grafis berasal dari 2 buah kata yaitu Desain dan Grafis, kata Desain berarti proses atau perbuatan dengan mengatur segala sesuatu sebelum bertindak atau merancang. Sedangkan Grafis adalah titik atau garis yang berhubungan dengan cetak mencetak. Jadi dengan demikian Desain Grafis adalah kombinasi kompleks antara kata-kata, gambar, angka, grafik, foto dan ilustrasi yang membutuhkan pemikiran khusus dari seorang individu yang bias menggabungkan elemen-elemen ini, sehingga mereka dapat menghasilkan sesuatu yang khusus atau sangat berguna dalam bidang gambar.
Desain Grafis adalah
cabang ilmu dari seni Desain
yang dalam perkembangannya Desain
Grafis dibantu oleh komputer dalam
mendesain sebuah object. Orang yang bekerja dalam bidang ini di sebut
seorang Desainer dan
seorang Desainer
harus memiliki minimal 5
(lima) Dimensi Keilmuan
yaitu :
1. Wawasan Teknologi
2. Wawasan Sains
3. Wawasan Seni
4. Wawasan Sosial Dan Budaya
Perbedaan Grafis Secara Umum
Vektor adalah serangkaian
instruksi matematis yang dijabarkan dalam bentuk, garis, dan
bagian-bagain lain yang saling berhubungan dalam sebuah gambar.
Ukuran file relatif kecil dan jika diubah ukurannya (seperti gambar
dibawah ini) kualitasnya tetap. Contoh file vektor
adalah .wmf, swf , cdr dan .ai. Dan sering dipakai dalam membuat
logo, animasi, ilustrasi, kartun, clipart dsb.
Bitmap adalah gambar bertipe
raster. Mengandalkan jumlah pixel dalam satu satuan
tertentu. Semakin rapat pixel maka semakin baik kualitas gambar.
Sebaliknya jika dipaksa diperbesar akan terlihat pecah . Besar file
yang dihasilkan cenderung besar.
Contoh bitmap adalah .bmp, .jpg, .gif.
Suatu foto atau gambar bisa direpresentasikan dengan format bitmap dalam ribuan titik warna-warni yang membentuk suatu pola. Pada file bitmap dikenal dua istilah penting, yaitu :
1. style="font-weight: bold; font-style: italic;"Resolusi atau jumlah titik persatuan luas, yang akan mempengaruhi ketajaman dan detil file bitmap. Biasanya dinyatakan dalam satuan dpi (dot per inch).
2. style="font-weight: bold; font-style: italic;"Intensitas atau kedalaman warna, yang akan menentukan kualitas warna gambar secara keseluruhan. Biasanya dikenal istilah 256 warna, high color, true color, gradasi abu-abu (grayscale), serta hitam-putih (black & white).
Contoh bitmap adalah .bmp, .jpg, .gif.
Suatu foto atau gambar bisa direpresentasikan dengan format bitmap dalam ribuan titik warna-warni yang membentuk suatu pola. Pada file bitmap dikenal dua istilah penting, yaitu :
1. style="font-weight: bold; font-style: italic;"Resolusi atau jumlah titik persatuan luas, yang akan mempengaruhi ketajaman dan detil file bitmap. Biasanya dinyatakan dalam satuan dpi (dot per inch).
2. style="font-weight: bold; font-style: italic;"Intensitas atau kedalaman warna, yang akan menentukan kualitas warna gambar secara keseluruhan. Biasanya dikenal istilah 256 warna, high color, true color, gradasi abu-abu (grayscale), serta hitam-putih (black & white).
Contoh :
Macromedia FreeHand
adalah aplikasi komputer untuk membuat grafik vektor
2 dimensi (penggunaan lambang geometris seperti titik, garis,
lengkungan dan poligon untuk merepresentasikan gambar, dikenal dengan
pemodelan geometris) diorientasikan untuk pasar pemasaran desktop
professional. Telah tersedia untuk Microsoft
Windows dan Mac
OS X.
Macromedia FreeHand
sangatlah mirip dalam pangsa pasar dan fungsionalitasnya dengan Adobe
Illustrator. FreeHand diciptakan oleh Altsys
dan dilisensikan ke Aldus,
yang mengeluarkan versi 1 sampai dengan 4. Ketika Aldus
bergabung dengan Adobe
Systems, karena tumpang tindih pangsa pasar dengan Adobe
Illustrator, maka Adobe
mengembalikan FreeHand ke Altsys
segera setelah merger (setelah sejumlah intervensi legal oleh Komisi
Dagang Federal). Altsys
kemudian dibeli oleh Macromedia,
yang mengeluarkan FreeHand 5.0, 5.5 (Khusus Mac), 7, 8, 9, 10 dan
11/MX. Pada tahun 2005 Adobe
membeli Macromedia,
yang secara tak langsung mengembalikan FreeHand ke Adobe.
Sebagai sebuah aplikasi yang fleksibel, FreeHand
sering digunakan untuk pembuatan sistem layout halaman, pembuatan dan
pengeditan grafik vektor untuk printing dan web.
Versi terbarunya, FreeHand 11, dipasarkan
sebagai FreeHand MXa, yang menunjukkan integrasinya dengan garis
produk Macromedia MX, yang juga meliputi Macromedia
Flash, Macromedia
Dreamweaver, dan Macromedia
Fireworks, serta masih banyak lagi yang lainnya.
Sumber :
http://id.wikipedia.org/wiki/Macromedia_FreeHandhttp://chugygogog.blogspot.com/2010/02/pengertian-vektor-dan-bitmap.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar